Diablo |
Blizzard
mengumumkan bahwa season empat (patch 2.3.0) pada game Diablo 3 sudah
bisa di download di Battle.net untuk pemain yang login pada server
Americas region, sedangkan untuk European dan Asian harus menunggu
sampai patch dirilis untuk region tersebut.
Ada zona baru yang bisa di explore untuk mendapatkan treasure Kanai's Cube, yaitu The Ruins of Sescheron.
Kanai's Cube adalah artisan baru yang menawarkan berbagai resep untuk
merubah item dan katalog Legendary Power kalian. Berikut ini beberapa
resep yang bisa dibuat setelah mendapatkan Kanai's Cube:
- Extract Legendary Power: Destroy an item to add its Legendary power to your catalogue of collected powers. Once a power has been extracted, it can be equipped to your character without the need to equip the item. Players may have one Weapon, one Armor, and one Jewelry power equipped at a time. Players may only equip powers from items that their characters can normally equip and use.
- Reforge a Legendary Item: Completely re-rolls a Legendary item as though it had dropped for the first time. This includes any powers that may have been previously enchanted on the item. Note that reforged items may re-roll as either Ancient or non-Ancient, so reforge at your own discretion!
- Upgrade Rare Item: Upgrades the quality of a level 70 Rare item to Legendary. This item will roll as a randomized Legendary that shares that item's equipment type.
- Convert Set Item: Converts a Set item to a randomized piece of gear from the same Set. For example, if you convert a pair of Asheara's Finders, you could get Asheara's Custodian, Asheara's Pace, or Asheara's Ward in return.
- Remove Level Requirement: Removes the level requirement from an item, allowing it to be equipped by a character of any level.
- Convert Gems: Converts 9 of any color gem to 9 of any other color.
- Convert Crafting Materials: Converts 100 normal, magic, or rare Crafting Materials to 100 of another type of non-legendary Crafting Material
Selain itu, ada juga Season Journey,
jadi pemain bisa mengikuti perkembangan personal progress kalian. Season
Journey dibagi menjadi beberapa chapter, tiap chapternya mempunyai
tujuannya masing-masing dan juga achievement. Semakin jauh Season
Journey kalian, semakin susah yang akan dicapat dan kalian akan
menemukan tantangan untuk setiap levelnya.
Season empat (patch 2.3.0) akan dimulai
pada 28 Agustus dan eksklusif untuk PC version, tapi blizzard baru-baru
ini berdiskusi bahwa kemungkinan akan mencoba membawa season empat
tersebut untuk Diablo 3 console version.
Informasi untuk patch note, bisa dilihat di link berikut: http://us.battle.net/d3/en/blog/19859662#patchfeatures